Saturday, October 27, 2012

Ramalan Nasib Memang Menarik untuk Dibahas



Advertisement
Ramalan Nasib Memang Menarik untuk Dibahas
Ramalan Nasib. Apa yang akan terjadi pada saya hari ini, esok, dan seterusnya. Mungkin itu pertanyaan yang terkadang atau bahkan selalu terdengung dipikiran teman-teman semua. Namun sebenarnya tidak ada jawaban pasti mengenai hal tersebut. Sebab hanya Tuhan saja yang mengetahui apa yang akan terjadi pada diri seseorang disaat ini maupun esok dan kedepannya sama halnya juga dengan Ramalan Cinta. Namun tetap kita wajib bermimpi, berusaha, dan berdoa agar semua yang kita impikan bisa berjalan dengan sebagaimana mestinya yang direncanakan. Dan bukan tidak mungkin dengan hal-hak tesebut nasib kita bisa menjadi lebih lagi. Who knows.

Dan dikesempatan kali ini sebenarnya saya bukan ingin memberikan ramalan nasib seseorang. Sebab hal tersebut sudah diberikan pada artikel yang lalu yang disampaikan melalui Nama Bintang Zodiak dikesempatan sebelumnya. Karena dari melihat bintang seseorang bisa diprediksi bagaimana nasib kedepan seseorang. Tapi sekali lagi itu hanyalah sebuah prediksi. Terjadi atau tidaknya itu tergantung dari sugesti diri kita masing-masing, usaha dan doa kita, serta kehendak dari Tuhan. Sebab apa yang kita harapkan terkadang memang bukanlah yang terbaik dan hanya Dia yang tau apa yang terbaik untuk kita. Makanya yang terpenting adalah berdoa serta berusaha setulus dan sebaik mungkin.

Pun demikian pada Ramalan Nama-nama Shio sebelumnya yang sudah dijelaskan bagaimana ramalan nasib seseorang dilihat dari lambang shionya. Kenapa digunakan bintang serta shio? Sebab dalam meramal yang biasanya dilakukan oleh seseorang yang dianggap mempunyai kelebihan ada beberapa hal yang perlu untuk diketahui seperti tanggal, bulan, tahun, dan hari kelahiran. Bahkan juga wetonnya yang biasanya pun digunakan untuk melihat nasib, rejeki, jodoh, karir, dan hal-hal berkaitan lainnya. Nah untuk yang pengen tau berdasarkan kejawen, bisa menuju kolom disamping artikel ini yang sudah penulis sediakan. Ingat ya, ambil positifnya, dan jadikan motivasi serta instropeksi diri aja untuk negatifnya.
  • Stumble This
  • Fav This With Technorati
  • Add To Del.icio.us
  • Digg This
  • Add To Facebook
  • Add To Yahoo

0 comments:

Post a Comment

Kategori